Ini Dia Sejarah Virus Komputer

Berikut Sejarah Virus Komputer

Pada pembahasan kali ini saya akan jelaskan Sejarah Virus Komputer untuk kawan kawan semua, semoga bermanfaat

Taukah teman, kalo sebenernya Pecipta virus yang pertama ialah seorang anak SMA yang berusia 15, ia bernama RICH SKRENTA pada tahun 1982.

Ia duduk di bangku SMA Mt.Lebanon High School, pennsynia Amerika. Rich ini merupakan seorang anak yang bandel, dia secara sengaja/secara ilegal membagi – bagikan game dan software yang saat itu harganya sangat mahal .

terkadang terkadang juga ia mematikan komputer temannya dengan bantuan faloppy disk atau menampilkan kata mengejek di monitor komputer teman – temannya .

Hingga pada suatu saat ia mencoba membuat suatu program tanpa menggunakan faloppy disk agar ia tidak selalu di salahkan oleh guru atau pun temannya .

pada akhirnya ia pun berhasil membuat program yang bernama ELK Cloner yaitu nama virus pertama di dunia. Virus tersebut menyebar melalui faloppy disk dan akan menampilkan sebuah puisi yang di buat oleh rich sendiri .

bunyi puisi tersebut adalah :

puisi dari ELK cloner Sejarah Virus Komputermenginfeksi sistem operasi apple II dengan teknik boot sector virus dan dapat secara otomatis mengkopi dirinya sendiri.

baca juga: jenis jenis virus dan cara mengatasinya

Sejarah Virus Komputer

Ada juga sejarah lain tentang virus yaitu :

Awalnya virus ini diciptakan bersamaan dengan diciptakannya komputer yaitu pada tahun 1949, perkembangan virus komputer dilakukan tahun 1960 di AT&T Bell Laboratory, salah satu lab terbesar di dunia.

Awalnya virus ini merupakan sebuah permainan yang di ciptakan oleh jhon von neumann, pada jam istirahat para peneliti membuat suatu permainan yang dapat memperbanyak diri, Menghancurkan program lawan, serta mampu memperbaiki dirinya secara otomatis.

Permainan program perang tersebut diberi nama core war.

permainan ini menjadi salah satu permainan favorit di setiap lab tersebut untuk mengisi waktu istirahat .

Akan tetapi program tersebut semakin lama semakin berbahanya kalo sampai bocor kelur lab, karena itu setiap selesai permainan, program ini di hapus dan dimusnahkan.

Namun pada tahun 1980 an, permainan tersebut menyebar keluar lab.

karena, pemaparann dari seorang peneliti dan juga asisten profesor di Ohio Universitas Cincinati, Fred Cohen.

Dia menjelaskan tentang sebuah program hasil penemuannya yang mampu menyebar secara cepat ( itulah yang menyebabkan program ini disebut virus ) .

Di bawah ini merupakan beberapa contoh virus , yaitu :

Brain

virus ini menyebar dengan menuliskan kodenya pada boot sector atau floppy disk.

virus ini mungkin dapat mematikan sistem, kalau tidak berhati hati maka akibatya Fatal virus ini pertama kali muncul pada tahun 1986 – Sejarah Virus Komputer

Worm

Worm atau yang di sebut dengan cacing komputer yaitu sebutan bagi program yang menyebar ke banyak komputer dengan cara menggandakan diri dari memori komputer yang terinfeksi .

Sejarah Virus Komputer – worm dapat menggandakan diri pada sistem komputer akibatnya sistem komputer menjadi crash , yang menyebabkan server harus di restart. Beberapa worm juga bisa menghabiskan bandwidth. Worm ini merupaka evolusi dari virus.

Worm juga dapat menyebar melalui jaringan yang sedang terhubung dengan sistem yang terinfeksi,

beberapa worm juga bisa mencangkup kode kode komputer yang dapat mencuri dokumen, merusak berkas, dan mlakukan banyak hal yang dapat merusak.

Trojan

Sejarah Virus Komputer
ini dia Sejarah Virus Komputer

Merupakan suatu program pemusnah yang tidak dapat menduplikasikan diri. Program ini terlihat seperti suatu program yang berguna, tapi sebenarnya tidak.

Kalo diibaratkan sebagai “musuh dalam selimut”, untuk menghapus virus ini dapat diakukan dengan cara menghapus program itu sendiri .

Rogue

Yaitu program yang menyerupai program antivirus serta menampilkan aktivitas layaknya antivirus normal,serta memberikan peringatan yang palsu akan adanya virus pada komputer.

Tujuannya supya pengguna mau membeli dan mengaktivasi program antivirus yang palsu sehingga mendatangkan uang bagi pembuat virus rogue tersebut. Serta dapat membuka celah keamanan dalam komputer guna mendatangkan virus lain.

Polymorphic virus

Virus yang dapat beubah-ubah agar tidak terdeteksi oleh antivirus.

Conficker

Confikers merupakan worm, Virus ini merupakan virus yang sulit untuk dideteksi, menyebar melalui email, USB driver, bahkan smarthphone.

Jika telah terinfeksi worm akan menghubungkan komputer dengan botnet sehingga komputer dapat dikontrol oleh pencipta worm tersebut.

kalo temen masih bingung tentang antivirus kunjungi juga: daftar antivirus terbaik untuk android dan antivirus gratis terbaik

Demikianlah Sejarah Virus Komputer

terima kasih telah berkunjung ke blog seputar IT, semoga bermanfaat